Category : Articles

Articles, Christianity

“Kebenarannya Siapa?”

“Kebenarannya Siapa?”

Kata “kebenaran” telah menjadi istilah klise agama, yang telah kehilangan makna bagi banyak orang. Bahkan orang Kristen bingung tentang apa itu kebenaran dan bagaimana menerimanya.
Masyarakat tidak memiliki pemahaman yang jelas tentang apa yang diperlukan supaya memiliki hubungan dengan Tuhan.

Read More
Articles, Christianity

“Bagaimana Kita Melihat Diri Kita Sendiri?”

“Bagaimana Kita Melihat Diri Kita Sendiri?”

_ Atau tidak tahukah kamu, bahwa orang-orang yang tidak adil tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah? Janganlah sesat! Orang cabul, penyembah berhala, orang berzinah, banci, orang pemburit,
pencuri, orang kikir, pemabuk, pemfitnah dan penipu tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah. Dan beberapa orang di antara kamu demikianlah dahulu. Tetapi kamu telah memberi dirimu disucikan, kamu telah dikuduskan, kamu telah dibenarkan dalam nama Tuhan Yesus Kristus dan dalam Roh Allah kita._
1 Korintus 6:9-11 (TB)

Saya yakin sebagian besar dari kita dapat mengidentifikasi dengan beberapa perilaku di daftar yang dijelaskan dalam ayat 9-10 tentang masa lalu kita. Betapapun rusaknya moral masa lalu kita, sangat penting bagi orang Kristen untuk tidak hidup berkaca melihat ke belakang seperti kaca spion.

Read More
Articles, Christianity

“Yesus Selalu Menciptakan Harapan!”

“Yesus Selalu Menciptakan Harapan!”

Ketika Anda membaca Injil dan berfokus pada metode pelayanan Yesus, Anda akan menemukan bahwa Dia secara konsisten menanam benih pengharapan kepada mereka yang mengikuti-Nya. Memberikan janji dan memberi harapan, merupakan cara Yesus memengaruhi orang-orang yang membutuhkan di sekitar-Nya. Dalam setiap kasus, pada awalnya Yesus mengharapkan sesuatu dari yang orang membutuhkan, kemudian memberikan janji kepada mereka.
Pertimbangkan:

_Jawab Yesus: “Bukankah sudah Kukatakan kepadamu: Jikalau engkau percaya engkau akan melihat kemuliaan Allah?”
Yohanes 11:40 (TB)_

Read More
Articles, Christianity

“Apakah Anda Rendah Diri?”

“Apakah Anda Rendah Diri?”

Banyak cara berbeda untuk membantu orang menemukan jati diri mereka yang sebenarnya di dalam Kristus. Tuhan membuat saya terkesan dengan perspektif berikut beberapa tahun yang lalu, banyak membantu saya mengatasi tantangan pribadi yang saya alami.

Rendah Diri/inferior: status, kualitas, atau posisi lebih rendah.

Secara teologis, banyak orang Kristen mengerti bahwa Tuhan telah membangkitkan kita bersama-Nya, dan memberikan tempat bersama Yesus Kristus di surga.
(Efesus 2:6).

Read More
Articles, Christianity

“Kekuatan Hikmat.”

“Kekuatan Hikmat.”

Biarkan firman Kristus berdiam di dalam kamu dengan segala kekayaan dalam segala hikmat.
(Kolose 3:16).

Akhir-akhir ini saya mengenang dan berharap bisa mengulang kembali bagian-bagian tertentu dalam kehidupan saya, menjalaninya dengan hikmat, yang saya miliki hari ini.
Bagaimana rasanya pergi ke sekolah menengah dengan akumulasi hikmat yang diperoleh selama 47 tahun di dalam Tuhan?
Ketika menelusuri pemikiran saya selama tahun-tahun yang sudah berlalu, saya dapat mengidentifikasi peristiwa-peristiwa tertentu di mana saya berharap, saya sudah memahami hal-hal yang saya tahu sekarang.
Saya yakin sebagian besar dari Anda pun merasakan hal yang sama. Berapa banyak situasi-situasi negatif yang bisa kita hindari jika saja kita lebih bijak?

Read More
1 273 274 275 276 277 308