Monthly Archives: Dec 2019

Christianity, Seruput Kopi Cantik

Kekuatan Dari Kata TIDAK

ARTIKEL KRISTIANI
Seruput Kopi Cantik
Yenny Indra

Kekuatan Dari Kata TIDAK

Judul Asli: The Power of No
Ditulis oleh: Barry Bennett
Diterjemahkan oleh: YennyIndra

Yakobus 4:7 (TB) Karena itu tunduklah kepada Allah, dan lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu!

Ada beberapa kebenaran luar biasa yang terungkap dalam ayat yang luar biasa ini. Demi mempersingkat, saya ingin berkonsentrasi pada apa artinya melawan iblis. Salah satu cara memahami ayat ini, bahwa berserah kepada Tuhan itu termasuk melawan iblis. Lalu penerapannya seperti apa?

Read More
Self Motivation, Seruput Kopi Cantik

Siapa Yang Membawa Beban? Siapa Yang Malu? Siapa Yang Takut Kekurangan?

Seruput Kopi Cantik
Yenny Indra

Siapa Yang Membawa Beban? Siapa Yang Malu? Siapa Yang Takut Kekurangan?

Lucu sekali ketika Mickey & Suzan Cartagena menceritakan pengalamannya. Oneday mereka pergi ke Hongkong. Seusai membeli keperluan sehari-hari, mereka naik taxi ke apartemen sewaan. Mickey tengah membayar ongkos taxi, Suzan berinisiatif membawa barang belanjaan yang berat. Ke dua tangannya penuh barang belanjaan yang berat, sementara dia hanya menyisakan 1 tas plastik kecil, bagian Mickey untuk membawanya.

“What are you doing?”, ujar Mickey agak tersinggung.

Mengapa Mickey tersinggung?
Sopir taxi memandang Suzan keheranan. Tentunya dia berpikir, Suami macam apa yang membiarkan istrinya membawa beban seberat itu.
Mickey malu!!!

Read More
Self Motivation, Seruput Kopi Cantik

Grace Atau Anugerah.

Seruput Kopi Cantik
Yenny Indra

Grace Atau Anugerah.

“Yang kamu belajar Hyper-Grace ya? Hati-hati lho sesat itu, katanya karena sudah terima anugerah jadi berbuat dosa, hidup semaunya gapapa.”

“Ya gaklah. Grace saja. Grace alias Anugerah yang bertanggung jawab. Klo yang hidup sembarangan itu bukan hyper – grace, tetapi cheap- grace, anugerah murahan.”

Read More
Self Motivation, Seruput Kopi Cantik

Thank You God for The Sunshine…

Seruput Kopi Cantik
Yenny Indra

Thank You God for The Sunshine…

“Bu, kita bersyukur banget lahir dan tinggal di Indonesia yang berlimpah sinar mataharinya,” ujar Chinta sepulangnya dari United Kingdom dengan suaminya, Hendra, mengantar anaknya sekolah di sana.

Memang benar. Kita jarang sekali bersyukur atau bahkan menyadari, mendapat priviledge tinggal di negara yang hanya 2 musim dan matahari bisa dinikmati sepanjang tahun.

Read More
Self Motivation, Seruput Kopi Cantik

Di Mana Letaknya Hati?

Seruput Kopi Cantik
Yenny Indra

Di Mana Letaknya Hati?

Hatiku hancur mengenang dikau…
Berkeping-keping jadinya…
Kini airmata jatuh bercucuran,?
Tiada lagi harapan..?

Demikian lagu lawas berkumandang sayup-sayup. Di mana sich sebetulnya hati itu?
Ada yang bilang di perut. Ada pula yang menyamakan hati dengan lever.
Benarkah hati bisa hancur berkeping-keping?

Read More
1 2 3